Re-Shared, Perbedaan Xperia Series
Tahukah anda perbedaan Smartphone Android besutan Sony Xperia dengan yang lain ? Xperia Series mempunyai satu rahasia umum, yang mungkin jarang dikenal oleh penggunanya, kecuali para "oprekers" apa itu ? Yupz jawabanya BOOTLOADER, salah satu sistem security pabrikan, untuk melindungi device tersebut agar menggunakan OS official.
Apa bedanya Root dan Bootloader ?Untuk Xperia silahkan cek status Boat loader dengan dial *#*#7378423#*#*
• tap info lihat status Bootloader, jika No itu tandanya device masih dalam mode aman, jika status Yes, maka bertanda advance, alias dapat kalian olah sedemikian rupa (custom OS).
• Walaupun begitu, jika anda berniat hanya untuk rooting device, dan mengolah sedemikian rupa OS tersebut, dalam arti mengedit beberapa sistem dalam OS official, bisa dilakukan tanpa harus unlock boot loader.
Artinya Root untuk membuka akses sistem, agar lebih bisa dikelola oleh penggunanya.
Boot loader disini untuk mengidentifikasi Boot loads official, jika unknown, atau lain daripada seharusnya sesuai kebijakan, maka penginstallan OS akan aborted.
Catatan pengalaman.
Tipe Handset : Xperia Arc LT15i
OS official : 2.3 upgrade 4.0
Trial Use Custom OS : Cyanogen 4.4
Status Install : Aborted on 2013 November
Success : After Unlock Boot loader on 2013 November time 2 hour, after aborted
Root : Yes
Caranya dapat anda lakukan via Flash Tools
Kebetulan cara ini sudah banyak yang mempublikasikan.